MATERI SKB CPNS 2018 GURU SD DAN PEMBAHASANNYA
Peserta CPNS 2018 sekarang sedang harap harap cemas menunggu pengumuman yang berhak untuk melaju ketahap seleksi kompetensi bidang setelah bergelut dengan SKD. Bagi yang sudah passing grade dan nilai tinggi yang berharap masuk SKB dari jalur perangkingan harus segera mulai dengan persiapan dalam MATERI SKB CPNS 2018 GURU SD DAN PEMBAHASANNYA .
Seleksi kompetensi bidang atau lazim disebut SKB adalah tahap ke dua setelah seleksi kompetensi dasar selesai diselenggarakan. Nilai yang di dapat pada SKB ini memiliki arti penting karena memiliki proporsi yang lebih besar dari pada tes SKD. Tes SKB memiliki proporsi 60% sementara tes SKD memiliki proporsi 40 %. Integrasi dari SKD dan SKB inilah yang akan menjadi penentu lolos dan tidaknya peserta calon CPNS untuk menjadi CPNS 2018.
soal soal yang akan di ujikan pada tes seleksi kompetensi bidang pada guru SD mengacu pada jenis jabatan yang di pilih. Karena guru SD adalah termasuk jabatan fungsional ahli pertama maka soal soalnya juga tak akan jauh dari fungsi dan tugasnya sebagai ASN jabatan fungsional. Untuk mengenal lebih jauh sebenarnya jabatan fungsional itu apa dan tugas serta wewenang ASN guru SD itu apa anda bisa memulai dari membaca permenpan RB no 16 tahun 2009 tentang Jabatan Fungsional Guru dan angka kreditnya.
Silakan anda download PermenpanRB tersebut pada link dibawah ini
Soal soal SKB tentang permen no 16 tahun 2009 bisa download di
SOAL SKB UNTUK GURU BERDASARKAN PERMENPANRB NO 16 TAHUN 2009
Dari permenpan RB no 16 tahun 2009 tersebut maka perlu adanya materi penunjang untuk melengkapi tugas, wewenang, kompetensi guru, dan literasi literasi lain yang diperlukan. Berikut kami sajikan materi materi literasi pokok untuk menunjang permenpan RB No 16 tahun 2009.
2. Undang Undang Guru dan dosen no 14 tahun 2005
DOWNLOAD SOAL SKB CPNS BERDASARKAN UNDANG UNDANG GURU DAN DOSEN
DOWNLOAD SOAL SKB CPNS BERDASARKAN UNDANG UNDANG GURU DAN DOSEN
- Permendikbud No. 20 Tahun 2016 tentang Standar Kompetensi Lulusan
- Permendikbud No. 21 Tahun 2016 tentang Standar Isi
- Permendikbud No. 22 Tahun 2016 tentang Standar Proses
- Permendikbud No. 23 Tahun 2016 tentang Standar Penilaian
- Permendikbud No. 24 Tahun 2016 tentang Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar
Baik permenpan RB no 16 tahun 2009, UU no 30 tahun 2003, UU no 14 tahun 2005 dan PP no 16 tahun 2007 menjadi sangat penting untuk dipelajari sebagai bekal untuk menghadapi Seleksi kompetensi bidang. Materi literasi tentang dasar hukum pelaksanaan proses pendidikan adalah materi inti dari SKB. Sementara kontek soalnya mengacu pada soal soal keprofesionalan jabatan guru itu sendiri yang merupakan penjabaran PP no 16 tahun 2007.
Sebagai bahan latihan anda bisa belajar soal soal dan MATERI SKB CPNS 2018 GURU SD DAN PEMBAHASANNYA yang merupakan penjabaran standar kompetensi guru SD bisa anda download mada pilihan pilihan berikut.
DAN PEMBAHASANNYA
DAN PEMBAHASANNYA
Lengkap bukan? . Silakan anda pelajari keseluruhan pokok materi SKB CPNS 2018 guru SD dan pembahasannya. Agar saat menghadapi soal soal SKB mudah tentunya. Semoga berhasil.